Laman

Minggu, 23 Desember 2012

De-toxin


Detoksifikasi merupakan pembuangan racun dari dalam tubuh. Secara alami, tubuh sudah melakukan detoksifikasi ringan, seperti buang air besar ataupun buang air kecil.

Namun, tubuh juga melakukan detoksifikasi secara alami di malam hari.

              "Jadi, hindari tidur terlalu malam dan bangun terlalu siang, karena bisa memberi kontribusi buruk dalam proses pembuangan racun dalam tubuh," ungkap Dr. Lily G. Karmel MA.

             Agar pembuangan racun yang berjalan di malam hari secara optimal, ketahui jadwal biologis tubuh melakukan detoksifikasi.

Kamis, 20 Desember 2012

IPA KELAS 5 SEMESTER 2

     Hai, ini aku admin. Aku mau kasih tau bocoran pembelajaran..... Kalian anak kelas 5, ini adalah materi yang akan dipelajari oleh kalian pada semester 2 nanti. Di bawah ini adalah materi materinya dan salah satu contoh soalnya, yaitu :

  •  Gaya : Gaya Gravitasi,Gesek,Magnet.
           Contoh : Logam yg sangat kuat ditarik oleh magnet disebut......

  • Pesawat Sederhana : Pengungkit ( tuas ),Bidang Miring,Katrol,Roda berporos.
          Contoh : Pesawat sederhana berguna untuk.....

  • Sifat cahaya
          Contoh : Salah satu sifat cahaya adalah......

Senin, 17 Desember 2012

Admin

      Halo, saya Admin asli juga. Admin di blog ini ada 2 admin yang asli. Saya adalah admin pembuat blog ini bersama teman saya yang menulis berjudul " SDN CIUJUNG ". Saya sering bertugas menulis sesuatu yang mengenai Pelajaran IPA ( Ilmu Pengetahuan Alam ). Saya selalu memberikan informasi tentang IPA. Sebenarnya SDN Ciujung sudah mempunyai BLOG, tapi (ada tapinya nih!) Kami admin asli ingin memberitahu para siswa yang lain yang ada di SDN Ciujung yang berada di Bandung, Indonesia ini. Bukan untuk mengenai SDN CIUJUNG, akan tetapi untuk memberitahu informasi yang kami pelajari di SDN Ciujung dari kelas 1,2,3,4,5, dan 6. Kami admin asli sebenarnya anak dari kelas 6, tapi kami tidak bisa memberitahu kepada kalian bahwa kami dari SDN Ciujung berapa. Mengapa ???? Karena kami takut dari SDN Ciujung 1/2/3/4 kesal terhadap kami. Maafkan kami. Meskipun begitu kami senang banyak orang yang senang membaca Blog kami ini. Terima kasih kepada para pembaca. Semoga bermanfaat yang kami tulis di Blog ini. Terima kasih!!!!!!!!!!! Keep Smiley and Thank you!!

By : Admin asli.

Tata Surya

       Tata Surya adalah kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang yang disebut Matahari dan semua objek yang terikat oleh gaya gravitasinya. Objek-objek tersebut termasuk delapan buah planet yang sudah diketahui dengan orbit berbentuk elips, lima planet kerdil/katai, 173 satelit alami yang telah di identifikasi, dan jutaan benda langit (meteorid, asteorid, komet) lainnya.
       Planet yang ada di Tata Surya kita yaitu :

  • Planet Merkurius
  • Planet Venus
  • Planet Bumi
  • Planet Mars
  • Planet Yupiter
  • Planet Saturnus
  • Planet Uranus
  • Planet Neptunus

Jumat, 23 November 2012

SDN Ciujung

Salam kenal ya........... Aku admin asli yang buat blog ini dengan temanku!!!
Aku baru kali ini nulis!!!
Sekarang kita perjelas tentang SDN Ciujung dulu yaaaa!!!
SDN Ciujung merupakan salah satu Sekolah Dasar terkemuka di Kota Bandung. SD Negeri ini terdiri dari : 4 kelas tingkat 1
                                            4 kelas tingkat 2
                                            4 kelas tingkat 3
                                            4 kelas tingkat 4
                                            4 kelas tingkat 5
                                            4 kelas tingkat 6 :)
Jumlah seluruhnya 24 kelas, tapi dengan sistem masuk pagi-siang. Kurikulum Sekolah ini adalah Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan(KTSP).
Pelajaran yang diajarkan di Sekolah ini adalah: Matematika, IPA, Bahasa Indonesia, IPS, PKn, PLH, SBK, Bahasa Sunda, Bahasa Inggris, TIK, Pendidikan Olahraga.
Sekian untuk Sementara. :)

Rabu, 31 Oktober 2012

Sejarah Kerajaan - kerajaan Hindu yang ada di Indonesia

Kerajaan Hindu di Indonesia

Pada mulanya,nenek moyang kita belum mengenal agama.Mereka hanya menganut dua kepercayaan,yaitu Animisme dan Dinamisme.Keduanya belum diketahui mana yang lebih dulu ada.Kepercayaan Animisme,yaitu kepercayaan kepada roh - roh halus.Dinamisme kepercayaan kepada benda yang dianggap memiliki kekuatan ghaib.
Agama Hindu mengenal adanya Tri Murti,yaitu Brahma sebagai pencipta,Wisnu sebagai pemelihara dan Syiwa sebagai perusak.Kitab agama Hindu adalah Weda.Masyarakat Hindu mengenal adanya kasta atau tingkatan dalam kehidupan.Ada empat kasta,yaitu kasta Brahmana (kaum ahli agama),kasta Ksatria (golongan raja dan bangsawan),kasta waisya (pedagang) dan kastra Sudra (budak). 

  1. Kerajaan Kutai
Kutai adalah kerajaan Hindu tertua di Indonesia.Kerajaan ini berdiri pada tahun 400 Masehi.Raja pertamanya adalah Kudungga,kemudian digantikan oleh Asmawarman.Raja terkenalnya adalah Mulawarman yang tak lain dan tak bukan ialah anak dari Asmawarman.Raja Mulawarman menyembah Dewa Syiwa maka ia beragama Hindu.
Peninggalan sejarah kerajaan ini ialah sebuah prasati bernama yupa.Prasasti ini menceritakan keberhasilan Mulawarman dalam mengirimkan 20.000 ekor sapi kepada Dewa Brahma.

Sabtu, 27 Oktober 2012

Ada 529 Biota Laut Dalam yang Bisa Mendukung Ketahanan Pangan


      Penelitian yang dilakukan di perairan selatan Jawa dan barat Sumatera antara 2004-2006 mengungkap 529 biota laut dalam yang berpotensi untuk mendukung ketahanan pangan. Masing-masing 415 termasuk dalam jenis ikan, 68 jenis udang dan kepiting, serta 46 lainnya adalah jenis cumi-cumi.
      Temuan ini sangat berguna karena selama ini, pemanfaatan sumber daya laut hanya menyentuh daerah laut dangkal di kedalaman kurang dari 200 meter. Padahal, perairan laut dangkal hanya mencakup 30 persen dari total lautan yang ada di Bumi.
Meski demikian, upaya pemanfaatan sumber daya alam laut dalam perlu diperhatikan. Berdasarkan penelitian, rasio jenis kelamin dari ikan laut dalam dan udang laut dalam yang ditemukan lebih banyak jantan daripada betina.

JAM KERJA ORGAN TUBUH MANUSIA


JAM KERJA ORGAN TUBUH MANUSIA

LAMBUNG
Jam 07.00 – 09.00
Jam piket organ lambung sedang kuat, sebaiknya makan pagi untuk proses pembentukan energi tubuh sepanjang hari. Minum jus atau ramuan sebaiknya sebelum sarapan pagi, perut masih kosong sehingga zat yang berguna segera terserap tubuh.



LIMPA
Jam 09.00 – 11.00
Jam piket organ limpa kuat, dalam mentransportasi cairan nutrisi untuk energi pertumbuhan. Bila pada jam-jam ini mengantuk, berarti fungsi limpa lemah. Kurangi konsumsi gula, lemak,minyak dan protein hewani.

Report Teks


REPORT TEKS

Report text adalah jenis teks yang mendekripsikan atau menggambarkan bentuk, ciri atau sifat umum (general) benda, hewan, tumbuh-tumbuhan,  manusia atau peristiwa.

*Ciri-ciri report teks :


-menerangkan general nouns sebagai subjeknya. Misalnya birds, komodoes, orchids menggunakan simple present tense (jika belum punah),


-tidak perlu time sequence words / tidak perlu urut, menggunakan relating verbs (is, are, has, have), dan menggunakan istilah teknis khusus, misalnya tree (pohon): stem, root, branch.



*Bagian-bagian report teks:
1. General Classification : Menceritakan apa fenomena sedang dibicarakan.
2. Description: Menceritakan apa fenomena yang didiskusikanadalah seperti dalam  hal :         - Bagian dan fungsi mereka


-Kualitas


-Kebiasaan atau perilaku


*Tujuan report teks ini ialah memberikan informasi atau gambaran tentang ciri-ciri umum benda, hewan, tumbuhan, atau manusia.



*Contoh Text Report :



Kangaroo, the Australian Identity



The first kangaroos in Australia lived in the forest. They ate only insects and were about the size of large rats. They developed from type of possum that came down from the trees to search for food on the forest floor. Today the kangaroos are much bigger than the ancient kangaroos. The smallest kangaroos weigh 500 gram.
There are many types of small kangaroos in Australia although most people only see and hear the big ones. A lot of the smaller kangaroos, such as burrowing and brush-tailed bettongs, are in danger of extinction. The sheep, cattle and rabbits eat their food and the tall grasses the use to shelter from predator like foxes and feral cats.
The kangaroos’ hop is very unusual. It is different from the jump of a large animal. If you try to hop up the street like a kangaroo, you will get tired quickly. A kangaroo can jump 65 km/h. It has hind legs that can store a lot of energy when it hops. Its stomach pumps air in and out of their lungs and saves their muscles a lot of work.
Kangaroos are marsupials. They rear their young in a pouch-like koalas and wombats. In a good condition the females of some kangaroos (for example, the red) are almost always pregnant. A day or two after the joey is born she mates again. A female kangaroo can produce different milk from different teats for the older and younger joeys.

 From alumni : Ragil Ginanjar Santoso